Cara Jitu Menurunkan Darah Tinggi dengan Cepat
Hipertensi merupakan nama medis dari tekanan darah tinggi. Hipertensi adalah kekuatan aliran darah dari jantung yang mendorong melawan dinding pembuluh darah. Tekanan darah tinggi juga kondisi di mana tekanan darah lebih dari 140/90 milimeter raksa (mmHG).
Bagi kalian yang mengalami tekanan darah tinggi (hipertensi). Pola makanan yang kalian konsumsi harus benar-benar dijaga supaya tidak kambuh darah tingginya, oleh karena itu kali ini saya akan membahas cara jitu menurunkan darah tinggi dengan mengkonsumsi makanan di bawah ini
Menu Makanan untuk Penderita Darah Tinggi atau Hipertensi
Mungkin kalian tidak menyangka ternyata pisang bermanfaat untuk makanan penurun darah tinggi. Buah yang sangat mudah ditemukan ini memiliki kandungan kalium yang tinggi yang bisa membantu untuk menyeimbangkan kadar natrium yang tinggi dalam dalam darah.
sehingga bisa membantu kalian menurunkan tekanan darah tinggi. Kalian bisa mengonsumsi ataupun sebagai makanan pelengkap setelah makan.
sehingga bisa membantu kalian menurunkan tekanan darah tinggi. Kalian bisa mengonsumsi ataupun sebagai makanan pelengkap setelah makan.
- Sayuran Hijau
Sayuran hijau seperti bayam, lobat hijau, kale, sawi dan lainnya mengandung kalium yang tinggi. Sayuran hijau juga memiliki kalsium yang juga sangat berguna sebagai cara jitu menurunkan darah tinggi.
- Yogurt
Kekurangan kalsium merupakan salah satu faktor yang menjadi penyebab tekanan darah tinggi. Oleh karena itu, kalian harus menambahkan kalsium ke dalam asupan kalian untuk menurunkan tekanan darah tinggi. Salah satu makanan yang kaya akan kalsium yaitu yogurt.
- Susu Skim
Susu skim mengandung kalsium yang tinggi yang bisa membantu kalian nuntuk menurunkan hipertensi. Selain dari itu, susu skim juga mengandung lemak rendah yang juga dibutuhkan sebagai salah satu minuman dan makanan penurun darah tinggi.
- Kentang
Kentang adalah salah satu bahan makanan yang tinggi kalium dan magnesium. Kedua mineral ini dapat menurunkan tekanan darah dengan cepatt.
- Buah Berry
Blueberry, blackberry dan raspberry. Buah-buahan kelompok berry yang terutama blueberry, mengandung flavonoid. Dalam sebuah penelitian menyatakan bahwa flavonoid ini bisa mencegah tekanan darah tinggi dan membantu menurunkan tekanan darah tinggi.
- Buah Bit
Beberapa penelitian menyatakan bahwa minum jus bit bisa menurunkan hipertensi. Hal ini disebabkan oleh kandungan nitrat yang ditemukan dalam buah bit dapatt menjadi salah satu cara jitu menurunkan tekanan darah tinggi.
- Ikan
Beberapa jenis ikan tertentu, seperti ikan trout, mengandung vitamin D yang bisa membantu menurunkan tekanan darah tinggi kalian.
- Kacang Lima
Kandungan kalium dalam kacang lima bisa dijadikan sebagai salah satu cara jitu untuk menurunkan darah tinggi. Selain dari itu, kacang lima juga kaya akan serat dan protein yang tentu sangat baik bagi penderita hipertensi.
- Cokelat
Kandungan flavonoid dalam dark chocolate berhubungan dengan pembentukan oksida nitrat yang dapat melebarkan pembuluh darah sehingga melancarkan aliran darah, hasilnya dapat menurunkan tekanan darah, seperti dijelaskan dalam penelitian lain.
Baca Juga: Asupan Nutrisi untuk Ibu Hamil
Semakin tinggi kandungan kakao dalam produk cokelat (sebanyak 70% kakao), semakin baik untuk kesehatan Anda.
Baca Juga: Asupan Nutrisi untuk Ibu Hamil
Semakin tinggi kandungan kakao dalam produk cokelat (sebanyak 70% kakao), semakin baik untuk kesehatan Anda.
Nah itulah tadi ulasan tentang cara jitu menurunkan darah tinggi dengan cepat. Semoga bisa bermanfaat untuk kita semua, dan supaya lebih cepat lagi menurunkan tekanan darah tinggi yaitu dengan berdoa kepada Tuhan yang maha Esa.
0 Response to "Cara Jitu Menurunkan Darah Tinggi dengan Cepat"
Post a Comment